Iklan

Klik Ternak

Retno Marsudi di tunjuk sebagai utusan khusus sekjen PBB

lampumerahnews
Sabtu, 14 September 2024, 22.39 WIB Last Updated 2024-09-14T15:43:32Z



Lampu merah news.id

Jakarta - Menteri Luar Negeri (menlu) Retno Marsudi mengatakan peran nanti sebagai utusan khusus Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-bangsa ( PBB) Antonio Guterres untuk urusan air. Posisi ini menjadi kan satu-satunya orang Indonesia yang di tunjuk oleh PBB . 


"Penunjukan ini merupakan pertama kalinya Indonesia mendapat kepercayaan menjadi utusan khusus sekjen PBB , " terang Retno dalam siaran kementrian luar negeri RI. (14/9/24). 


Menlu Retno menganggap penunjukan tersebut sebagai kehormatan terbesar dirinya dan Indonesia.


Retno menambah kan "keputusan menerima amanat baru tersebut telah di konsultasi kan terlebih dahulu ke Presiden Joko Widodo dan memberi restu untuk mengemban tugas PBB" imbuhnya. 


Sejumlah tugas yang akan di lakukan menlu Retno yaitu memperkuat kemitraan dan upaya untuk memajukan agenda air dunia ,  termasuk menindak lanjuti hasil UN Water Conference 2023 ,  selain itu ia juga bertugas meningkatkan kerja sama dunia ,  serta sinergi antara proses International dalam mendukung target air internasional ,  termasuk SDG 6 dari tujuan pembangunan berkelanberkelanjutan (SDGs) 2030.

Komentar

Tampilkan

Terkini