Iklan

Klik Ternak

Danramil Daramil 03/Tanjung Priok Bagikan Takjil Untuk Pengguna Jalan dan Masyaraka

lampumerahnews
Sabtu, 08 Maret 2025, 14.08 WIB Last Updated 2025-03-08T07:08:15Z


lampumerahnews.id

Jakarta - Di bulan Ramadhan 1446 Hijrah Koramil Tanjunh Priok berikan takjil gratis untuk pengguna jalan dan masyarakat sekitar. 


Kegiatan pembagian Takjil di pimpin oleh oleh Daramil 03/Tanjung Priok Mayor Inf Yulius Dwi Putranto Utomo Sigar beserta Ketua Persit Ranting 4 Koramil 03 Tanjung Priok.


" Kami bagikan takjil untuk berbuka puasa kepada pengguna jalan dan masyarakat, bulan Ramadhan ini adalah Bulan penuh berkah dan kasih sayang, semoga makanan untuk berbuka puasa yang kami berikan dapat memberikan banyak manfaat khususnya untuk warga yang tengah menjalankan ibadah puasa , "tutur Danramil saat di konfirmasi melalui whatsapp. (8/3). 


Adapun makanan yang di berikan kepada masyarakat berupa Nasi kotak, kolak, air mineral  tak ketinggalan gorengan yang menjadi makanan khas berbuka puasa.

Komentar

Tampilkan

Terkini